Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Produk Bumper SRV Indonesia, Gunakan Material SPHC, Biasa Digunakan Untuk Alat Berat

Rindra Pradipta - Rabu, 11 Oktober 2023 | 22:41 WIB
SRV Indonesia gunakan material berkualitas untuk produk bumpernya
Rindra P
SRV Indonesia gunakan material berkualitas untuk produk bumpernya

Baca Juga: Bikin Ngiler, Sekarang Harga Mobil Diesel Kijang Innova 2007 Sudah Semurah Ini, Tabungan Ngepres Buruan Sikat

Contoh salah satu bumper SRV Indonesia yang menempel di Pajero Sport
Rindra P
Contoh salah satu bumper SRV Indonesia yang menempel di Pajero Sport

SPHC merupakan standar material Jepang untuk baja ringan, pelat besi yang digunakan SRV ini mempunyai keunggulan di kekuatannya.

Biasanya material SPHC ini digunakan dalam industri alat berat, dan tentu saja berbeda karakter dan kekuatannya jika dibandingkan dengan besi hollow yang ada di pasaran.

Jadi untuk kualitas material produk bumper SRV Indonesia sudah tidak diragukan lagi, dijamin berkualitas dan kuat.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa