Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil diesel

Inilah Yang Terjadi Bila Ban Mobil Kalian Jarang Dicuci dan Dibersihkan

ARSN - Senin, 26 Februari 2024 | 08:00 WIB
Ban mobil wajib sering dicuci dan dibersihkan (foto ilustrasi)
Auto2000
Ban mobil wajib sering dicuci dan dibersihkan (foto ilustrasi)

Otomotifnet.com - Gaes, ternyata ban mobil diesel atau bensin kesayangan wajib dicuci dan dibersihkan lho.

Pasalnya, ban mobil merupakan komponen yang langsung bersinggungan dengan jalan.

Ban mobil ini pula yang akan sering kotor entah itu karena debu, tanah atau air.

Nah, ban mobil yang sering dibiarkan kotor ternyata bisa bikin cepat rusak.

Yap, ban yang sering kotor bisa membuat struktur karet ban rusak.

"Ban yang kotor dan dibiarkan terus akan mempengaruhi struktur karet ban," buka Zulpata Zainal.

Zulpata Zainal ini adalah On Vehicle Test (OVT) PT Gajah Tunggal Tbk.

Ilustrasi ban mobil kadaluwarsa
Ryan GridOto
Ilustrasi ban mobil kadaluwarsa

Oksidasi akibat ban yang kotor akan membuat karet ban menjadi cepat keras.

Permukaan ban kotor dalam waktu yang lama akan berdampak pada kompon ban.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa