Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Harus Tahu, Ini Tandanya Bila Mesin Mobil Bekas Harus Servis Besar

ARSN - Sabtu, 27 Januari 2024 | 09:00 WIB
Ilustrasi mesin mobil bekas
Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi mesin mobil bekas

Asap putih ini muncul karena oli mesin ikut dalam proses pembakaran.

Penyebabnya ya sudah pasti sil klep yang mulai getas dan rusak, wajib diganti baru.

Perhatikan jika ada asap putih keluar dari knalpot
Istimewa
Perhatikan jika ada asap putih keluar dari knalpot

Jika dibiarkan maka oli mesin cepat atau lambat akan berkurang.

Selama mobil terus dipakai maka perlahan-lahan akan mengalami penurunan performa.

Hal ini sesuatu yang wajar karena komponen mesin pembakaran dalam atau internal combustion engine (ICE) akan mengalami keausan dan kerak karbon.

Pada waktunya mesin membutuhkan servis besar yang mengharuskan kita membongkar bagian inti mesin yakni kepala silinder dan piston.

Baca Juga: Inilah Biang Keladinya Saat Pedal Rem Mobil Bekas Diinjak Terasa Dalam

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa