Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Chery Omoda E5 Pakai Baterai Lithium Ferrous Phosphate, Ini Kelebihannya

Andhika Arthawijaya - Kamis, 1 Februari 2024 | 21:00 WIB
Chery Omoda E5 saat dijajal awak media di kawasan BSD, Tangerang (16/1/2024)
Rianto P/Gridoto
Chery Omoda E5 saat dijajal awak media di kawasan BSD, Tangerang (16/1/2024)

Otomotifnet.com - Penggunaan kendaraan listrik (Electric Vehicle/EV) di Indonesia di 2023 meningkat cukup drastis dibanding tahun sebelumnya.

Hal ini menanadakan semkain meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya kelestarisan lingkungan.

Namun dibalik semua ini, tak sedikit konsumen yang khawatir tentang keamanan dan ketahanan baterai mobil listrik mereka.

Namun PT Chery Sales Indonesia (PT CSI) selaku Agen Pemegang Merek (APM) Chery di Indonesia, coba memberikan ketenangan pada calon konsumennya.

Baca Juga: Diproduksi Lokal, Mobil Listrik Chery OMODA E5 Sebentar Lagi Dilaunching

Yap, karena sebentar lagi PT CSI akan merilis secara resmi EV pertamanya di Indonesia, yakni Omoda E5.

Nah, Omoda E5 ini menurut PT CSI dilengkapi dengan baterai jenis LFP (Lithium Ferrous Phosphate).

Baterai ini diklaim sebagai salah satu teknologi baterai EV yang paling aman dan tahan lama saat ini.

Baterai LFP memiliki bahan katoda terbuat dari besi fosfat, yang tidak berbahaya bagi kesehatan dan lingkungan.”

“Baterai ini juga lebih aman karena tahan panas dan tidak mudah meledak,” ujar Rifkie Setiawan, Head of Brand Departemen PT CSI.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa