Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

IIMS 2024

Pertama Kali Ikut IIMS, Peugeot Motorcycle Tawarkan Hal Menarik Ini

Antonius Yuliyanto - Jumat, 16 Februari 2024 | 08:45 WIB
Peugeot Motorcycle di IIMS 2024
Aant/otomotifnet.com
Peugeot Motorcycle di IIMS 2024

Baca Juga: Peugeot Motorcycle x NeverTooLavish, Hasilkan Karya Seni Django Fusion, Dijual Sangat Terbatas

Kalau membahas motornya, Peugeot Django ini merupakan skutik yang desain bodinya sangat khas, tampak stylish dan unik.

Bentuknya serba membulat, kesannya panjang dan cenderung datar serta tak begitu tinggi.

Mesinnya 1 silinder 4 langkah injeksi berpendingin udara.

Kapasitasnya 150,2 cc yang mampu menghasilkan tenaga maksimal 11,6 hp di putaran mesin 8.000 rpm.

Torsi maksimal 11,2 Nm di 6.000 rpm. Tenaga dan torsi tentunya tersalur ke roda belakang lewat transmisi CVT.

Fitur andalannya antara lain ada jok yang nyaman, pijakan kaki yang rata dan lebar, spidometer digital, smart USB charger, signature light, lampu utama LED, dan dual disc brake dengan pengaman ABS.

Pilihan warna Peugeot Django 150 ada 4, yaitu; Ink Black, Milky White, Adventure Green dan Racing Green.

Gimana? Tertarik?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa