Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Batas Usia Truk di Indonesia Gak Jelas, Kalau Luar Negeri Maksimal Segini

Irsyaad W - Senin, 19 Februari 2024 | 11:30 WIB
Ilustrasi truk ODOL
NTMC Polri
Ilustrasi truk ODOL

Jadi misal negara di luar truk dibatasi 10 tahun usia pakai, maka di Indonesia menurut Bambang lebih pas dibatasi minimal 2 kali lipatnya.

"Untuk muat sopir antre dari pagi sampai pagi lagi, enggak ke mana-mana. Di luar negeri kan tidak terjadi seperti ini," kata Bambang.

Jadi menurutnya kalau mau dibatasi usia pakai truk, maksimal 20 tahun sampai 25 tahun sudah pas.

Pengusaha juga sudah dapat keuntungan dari pemakaian truk kalau usia pakainya panjang.

Baca Juga: Truk ODOL Rugikan Negara Rp 43 Triliun Tiap Tahun, Bikin Rusak Jalanan

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa