Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Waspada Mobil Berubah Jadi Puing, Jangan Taruh Benda Ini Saat Parkir di Rest Area

Ferdian - Rabu, 20 Maret 2024 | 22:00 WIB
Ilustrasi rest area
istimewa
Ilustrasi rest area

2. Korek Api Gas

Buat Anda yang merokok, jangan tinggalkan korek api gas di kabin mobil dengan kondisi terjemur terik matahari.

Suhu tinggi di dalam kabin akan membuat gas di dalam korek api cepat memuai dan meledak.

Apalagi, gas cair korek api merupakan cairan mudah terbakar sehingga berpotensi tinggi membakar mobil ketika meledak.

3. Powerbank

Powerbank mempunyai kandungan baterai lithium ion yang tidak boleh kena suhu tinggi.

Ketika lithium ion ini terpapar suhu tinggi dalam waktu lama, bisa meledak sewaktu-waktu dan menyebabkan kebakaran.

Dan api yang ditimbulkan dari ledakan lithium ion cenderung sulit dipadamkan dengan pemadam api biasa.

Baca Juga: Banyak Yang Belum Tahu, Ini Kode Sopir Saat Ada Copet di Dalam Bus

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa