Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Banyak Yang Belum Tahu, Ini Lima Penyebab Ular Bisa Masuk Mobil

Irsyaad W - Senin, 25 Maret 2024 | 12:30 WIB
Petugas samsat Bangkalan temukan ular saat sedang gosok nomor rangka
(Dok. Istimewa Tangkapan Layar)
Petugas samsat Bangkalan temukan ular saat sedang gosok nomor rangka

Otomotifnet.com - Waspada mobil kalian bisa disusupi ular.

Karena peristiwa ular masuk mobil sudah beberapa kali terjadi.

Dan masih banyak yang belum tahu ada lima penyebab ular bisa masuk mobil.

1. Parkir di dekat rerumputan atau hutan

Ada beberapa faktor yang menyebabkan ular dapat masuk mobil, salah satunya bila parkir di dekat rerumputan yang tinggi atau area hutan.

Hal tersebut bisa terjadi karena salah satu lokasi persembunyian ular adalah pekarangan yang ditumbuhi rumput yang tinggi dan area hutan.

Melansir Kompas.com, AH David, seorang ahli ular dan pendiri Pest Control Weekly mengatakan, dua lokasi tersebut merupakan habitat alami bagi banyak spesies ular.

"Jika mobil Anda diparkir di dekatnya, akan lebih mudah bagi ular untuk merayap masuk," kata David, dilansir dari Best Life.

"Cobalah untuk memarkir di area terbuka, jauh dari rerumputan tinggi atau hutan," sambungnya.

2. Mobil tidak dibersihkan

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa