Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Inilah Penampakan Cat Mobil Baret Yang Tidak Bisa Disembuhkan

ARSN - Minggu, 2 Juni 2024 | 09:40 WIB
Cat mobil bekas yang baretnya susah dihilangkan (foto ilustrasi)
Radityo Herdianto
Cat mobil bekas yang baretnya susah dihilangkan (foto ilustrasi)

Otomotifnet.com - Pemilik mobil bekas harus tahu nih, beginilah penampakan cat mobil bekas baret tidak bisa disembuhkan.

Untuk menghilangkan baret pada cat mobil bisa dengan poles bodi.

Nah, baret yang bisa hilang saat dipoles adalah jenis baret halus.

"Baret halus swirl mark atau goresan tipis masih bisa hilang dipoles," sebut Singsing Tani dikutip dari GridOto.com.

Singsing Tani ini adalah Chief Operating Officer Mothers Polish Indonesia.

Secara kasat mata baret jenis ini tidak begitu terlihat langsung.

Baret akan muncul ketika cat mobil terkena refleksi cahaya.

Beda lagi kalau baret yang dalam, akan sulit hilang dengan poles bodi.

Baret dalam goresan atau lukanya sampai memperlihatkan warna cat dasar," 

"Jika baret seperti itu tidak akan bisa hilang sepenuhnya karena sudah membuka bagian lapisan dasar warna cat mobil," tutur Sing.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa