Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Celaka, Ini Cara-cara Mencegah Ban Mobil Pecah atau Robek di Jalan Tol

Ferdian - Rabu, 19 Juni 2024 | 17:30 WIB
Ilustrasi Dinding ban mobil sobek
Ilustrasi Dinding ban mobil sobek

Memarkir mobil dalam waktu yang sangat lama tanpa pernah digerakan sama sekali akan menyebabkan dinding ban yang menyentuh tanah lama kelamaan akan melemah.

Pelemahan ini disebabkan oleh tekanan udara yang merenggangkan dinding ban tersebut.

Hal itu dapat memicu terjadinya ban pecah sewaktu dikendarai.

3. Jangan gunakan ban vulkanisir

Meski ban vulkanisir jauh lebih murah daripada ban baru dan lebih baik daripada ban yang gundul, namun ban ini cepat mengalami kerusakan.

Oleh karena itu, lebih baik untuk mengganti ban baru meskipun harganya cukup tinggi untuk memberikan keamanan dan kenyamanan saat berkendara.

4. Perhatikan tekanan ban

Dikutip dari motorbeam, salah satu penyebab utama ban pecah atau meledak adalah tekanan ban yang tidak tepat.

Periksa secara teratur mengenai tekanan ban menggunakan alat pengukur atau periksakan ke penyedia pengukur tekanan ban.

Selain mengurangi risiko pecah, ban yang mempunyai tekanan yang tepat juga dapat meningkatkan efisiensi bahan bakar, cengkeraman ban, dan stabilitas saat menyetir.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa