Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mau Beli Mobil Di Pameran Otomotif? Pakai 5 Tips Ini Biar Gak Nyesel

F Yosi - Selasa, 16 Juli 2024 | 08:30 WIB
ilustrasi : Kemeriahan di booth Suzuki di GIIAS 2023
Suzuki
ilustrasi : Kemeriahan di booth Suzuki di GIIAS 2023

Otomotifnet.com - Pameran otomotif tentu menjadi waktu tepat bagi masyarakat untuk membeli mobil baru, salah satunya ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang akan digelar minggu ini.  

Beragam pilihan mobil dan promo menggiurkan akan lebih mudah ditemui.

Namun, dengan banyaknya opsi mobil yang tersedia, di perlukan navigasi yang mudah sebelum mengambil keputusan pembelian.

Nah guna memberikan kemudahan tersebut, Suzuki Indonesia kasih 5 tips panduan dalam memilih mobil incaran nih Sob. 

Mulai dari perencanaan, riset, test drive, konsultasi layanan purnajual, serta memanfaatkan promo khusus.

Tips cara-cara tersebut akan memberikan rasa aman serta kepuasan saat mengambil keputusan saat membeli mobil incaran.

“Memutuskan membeli mobil baru butuh beragam pertimbangan namun semua itu bisa direncanakan. Menjelang GIIAS 2024, sejumlah masyarakat sudah memiliki rencana untuk pembelian. Agar calon pelanggan lebih mudah menjatuhkan pilihan paling tepat, kami memberikan panduan termudah dan komprehensif," jelas Harold Donnel, 4W Marketing Director PT Suzuki Indomobil Sales, APM Suzuki.

Gunakan fasilitas test drive mobil-mobil yang Anda ingin beli.
Suzuki
Gunakan fasilitas test drive mobil-mobil yang Anda ingin beli.

Nah berikut 5 tips meminang mobil impian agar memberikan kemudahan serta dapat memberikan rasa aman pada saat pengambilan keputusan:

1. Pastikan kebutuhan dan tentukan budget sesuai kondisi keuangan

Editor : Panji Maulana

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa