Cara Gampang Buka Baut Pengikat Piringan Cakram Motor

Parwata - Minggu, 10 Desember 2017 | 16:00 WIB

Hati-hati saat buka baut cakram (Parwata - )

“Sebelum dibuka, kepala baut diketok dulu dengan palu."

"Tujuannya agar lem yang menempel pada ulir bisa terlepas,” katanya.

BACA JUGA: Pembalap Anjany Racing Team Ini Kirim Salam Buat Echon, GWS Katanya

Menggetoknya pun nggak usah keras-keras.

“Secukupnya saja dan piringan diberikan alas agar dapat tahanan,” ungkapnya.

Setelah itu baru deh buka satu persatu baut yang mengikat pasti akan lebih lancar dibuka.