Otomotifnet.com - SUV dikenal sebagai mobil dengan bodi yang gagah, ground clearance tinggi dan kaki-kaki yang kuat.
Kriteria itulah yang membuat SUV lebih diminati daripada jenis mobil lainnya di musim hujan yang rawan banjir.
Kategori yang cocok untuk menghadapi cuaca seperti belakangan ini adalah SUV yang masuk kategori Full-Size SUV.
Jenis SUV ini memiliki ukuran bodi, silinder dan torsi yang lebih besar daripada SUV kecil atau jenis mobil MPV seperti Toyota Rush, dan Mitsubishi Xpander.
(BACA JUGA: Pikap Pecundangi Mitsubishi Triton, Penyebabnya Remeh Banget)
Di Indonesia terdapat 4 Big SUV yang populer, yaitu Mitsubishi Pajero Sport, Toyota Fortuner, Chevrolet Trailblazer dan Ford Everest.
Berikut, kami berikan harga mobil bekas terkininya seperti yang dilansir oleh Auto Bild Indonesia:
1. Mitsubishi Pajero Sport
2. Toyota Fortuner
3. Chevrolet Trailblazer
4. Ford Everest