Otomotifnet.com - Mengganti kaki-kaki gambot dengan ban cacing masih menjadi trend bagi pemilik motor sport cc kecil seperti Kawasaki Ninja 250.
Motor yang punya bodi bongsor ini pun tampil kontras dengan kaki-kakinya yang ala-ala dragbike alias thailook.
Padahal jika mengingat spek motor, Ninja 250 bisa berbahaya jika dipasang ban cacing.
Tentu kalau dipakai untuk operasional di jalan raya.
(BACA JUGA: Suzuki Burgman 125 Diluncurkan, Bakal Jadi Saingan Lexi di Indonesia?)
Tetapi biker dengan aliran ini tetap banyak jumlahnya.
Salah satunya seperti yang bisa dilihat di akun Instagram @wptromol.
Tampak seorang pria sedang duduk di atas Ninja 250 dengan ban cacing.
Bukan sekadar fashion, ia melakukan burn out dengan ban sekecil itu.
(BACA JUGA: Jangan Kaget Saat Beli Honda All New Scoopy Inden 4 Bulan, Ngantri Sob)
Untung saja enggak sampai meletus itu ban cacingnya.
Simak deh videonya berikut ini.
Nggak mbledos nggak asik gaezzz ???? rusak tuku manehhh ????????
A post shared by WP ????% KUAT DISEGALA MEDAN™ (@wptromol) on