Rekondisi Mobil Daihatsu Nggak Murah, Biaya Seperti Harga Bekasnya

Irsyaad Wijaya - Kamis, 13 Desember 2018 | 10:30 WIB

Penyerahan mobil rekondisi dalam program Daihatsu Setia 2018 di Bandung (Irsyaad Wijaya - )

"Kalau ditotal semua, ya bisa Rp 100 jutaan lah satu mobilnya," ucapnya.

Menurut Amelia Tjandra, Direktur Marketing PT Astra-Daihatsu Motor, total biaya yang dikeluarkan bukan lah hal yang penting.

Ia menyebut, kegiatan ini dilakukan semata-mata untuk memberikan apresiasi terhadap pengguna setia Daihatsu.

"Sebagai sahabat, Daihatsu ingin memberikan nilai tambah kepada sahabat setia kami. Kami tidak ingin menjadi sahabat dalam berbisnis, ada apresiasi yang ingin kami berikan," ucap Amel.

Naufal Shafly/GridOto.com
Daihatsu Xenia yang telah direkondisi sempat membuat pemiliknya pangling