Mitsubishi Xpander Akan Dipakai Reli, Tampilannya Jadi Sangar

toncil - Kamis, 25 April 2019 | 17:20 WIB

Mitsubishi Xpander (toncil - )

Toncil
Mitsubishi Xpander

Selain itu, supaya bisa 'mengejar' kompetitor, akan dipasangkan turbo juga.

Di mobil display sudah terlihat adanya intercooler di balik bumper depan.

Selain mesin, ubahan juga dilakukan pada penggerak roda.

Jika standarnya berpenggerak roda depan, di mobil AP4 ini akan bersistem gerak roda empat atau four wheel drive.

Toncil
Mitsubishi Xpander

(Baca Juga : Marc Marquez Bisa Dikalahkan, Legenda MotoGP Bocorkan Caranya)

Rendy
Mitsubishi Xpander

Sistemnya beli langsung dari pabrikan untuk kelas AP4. Demikian juga untuk sistem suspensinya, semua akan diubah sesuai regulasi AP4.

Xpander reli ini akan ikut di kejuaraan reli Asia Pasific Rally Championship (APRC) di Sumut akhir Juli mendatang.