Mesin
Secara basis mesin sama dengan KLX230, masih silinder tunggal SOHC pendingin udara dan injeksi bahan bakar.
Namun ada beberapa perbedaan setingan sehingga KLX230R punya keluaran tenaga dan torsi yang lebih besar.
Tenaga KLX230R mencapai 19,7 dk/8.000 rpm dan torsi 20,6 Nm/6.000 rpm, sedangkan KLX230 standar diangka 18,7 dk/7.600 rpm dan torsi 19,8 Nm/6.100 rpm.
Harga
Harga KLX230R sendiri dipatok diangka Rp 48,9 juta untuk area Jabodetabekser, artinya motor ini dijual lebih mahal dari KLX230.
KLX230 sendiri dilepas dengan harga Rp 42,5 juta dan KLX230 SE Rp 44,9 juta on the road.