Puluhan STNK Disita Dari Rumah Pablo Benua dan Rey Utami, Polisi Kaitkan Kasus Penggelapan

Irsyaad Wijaya - Kamis, 11 Juli 2019 | 19:30 WIB

Kasus 'Ikan Asin' Menjerat Pablo Benua dan Rey Utami 5 Pasal Sekaligus, Pengacara: Anehnya Kok (Irsyaad Wijaya - )

"Ada pelaporan juga di Mabes Polri dengan terlapor Pablo Benua terkait penipuan dan penggelapan sekitar tahun 2017," lanjutnya.

Saat ini, lanjut Argo, polisi masih menyelidiki kasus tersebut.

"Kita masih mengecek semuanya, masih menyelidiki," ungkap Argo.

Instagram.com/@lambe_turah
Polisi temukan puluhan STNK di rumah Pablo Benua

Seperti diketahui, Pablo Benua dan istrinya, Rey Utami ditetapkan tersangka kasus dugaan pencemaran nama baik melalui media sosial.

Atas perbuatannya, dijerat Pasal 27 Ayat 1, Ayat 3 Jo Pasal 45 Ayat 1 Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik dan Pasal 310, Pasal 311 KUHP.

Ancaman hukumannya lebih dari 6 tahun penjara.

 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Ada Puluhan STNK di Rumah Pablo Benua, Diduga Terkait Penggelapan Kendaraan Bermotor