Kijang Innova Diesel Pinjam Knalpot Fortuner, Torsi Naik 523 Nm, Ganti Ini Itu Juga

Irsyaad Wijaya - Kamis, 31 Oktober 2019 | 17:45 WIB

Toyota Innova Reborn tipe V upgrade tampang jadi Venturer (Irsyaad Wijaya - )

Turbo bawaan di pensiunkan dan diganti lansiran IHI RHF 4 dan disuntik lagi dengan dastek lansiran Unichip Q4.

Selenoid boost pun diubah supaya lonjakkannya enggak tanggung saat dipacu.

Aditya Pradifta
Selenoid boost

"Tunning sebetulnya kalau mau dilebihin masih bisa cuma karena masih harian dan udah berkeluarga ya setting biasa aja lah," bebernya.

"Mungkin kalau dimaksimalin bisa lebih dari angka itu," tukasnya lagi.

(Baca Juga: Toyota Innova Reborn Racikan Bengkel di Wilayah Haji Nawi, Suspensi Statis Anti 'Gesrot')

Suplai udara didukung air filter replacement lansiran BMC.

"Ya biar ngeplong knalpot juga ganti dari front pipe sampai tail pipe itu pakai punya Fortuner VRZ," tandasnya.

Aditya Pradifta
Front pipe Fortuner VRZ

Aditya Pradifta
Tail pipe Fortuner VRZ

Data modifikasi: 

Mesin
- Dastek Unichip Q4 + solenoid Boost
- Turbocharger IHI RHF 4
- 274 HP / 523 Nm
- BMC Air Filter Replacement
- Front pipe - tail pipe Toyota Fortuner VRZ