Xpander Cross Dapat Settingan Suspensi Khusus, Bisa Dicoba ke Xpander Standar?

Irsyaad Wijaya - Kamis, 14 November 2019 | 16:30 WIB

Mitsubishi Xpander Cross Ultimate Package

Per pada Xpander Cross mendapat ubahan untuk mendapatkan kenyamanan lebih baik.

Sedangkan bagian shock absorber juga mendapatkan settingan khusus agar stabilitas terjaga.

Saat presentasi di launching Mitsubishi Xpander Cross (12/11), disebutkan pengujian dikecepatan 70 km/jam lebih baik dari rival yang lain soal stabiitas.

Vedhit/GridOto.com
shock rebound spring disematkan pada Mitsubishi Xpander Crossover

YANG LAINNYA