Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez yang fokus mencoba komponen-komponen baru berada di posisi ke-7.
Berbeda dengan Vinales yang menjadi tercepat, Valentino Rossi harus puas berada di posis ke-9.
Sedangkan pengganti Jorge Lorenzo, ALex Marquez yang masih beradaptasi dengan Honda RC213V harus puas berada di posisi ke-20.
Uji coba pascamusim akan berlanjut di Sirkuit Jerez, Spanyol, pada 25-26 November mendatang.
Berikut hasil tes MotoGP Valencia 2019 hari kedua:
MotoGP.com
Hasil tes MotoGP Valencia hari kedua, (20/11/19)