Mobil F1 Restorasi di Malang, Bahan Baku Dari Luar, Habis Dana Rp 35 Jutaan

Irsyaad Wijaya - Senin, 21 September 2020 | 09:00 WIB

Mobil F1 hasil restorasi bengkel kabupaten Malang (Irsyaad Wijaya - )

"Pengecatan lengkungan bagian mobil tidak terlalu sulit," jelas Septiyan.

Kini cat mobil didominasi warna kuning dengan variasi warna biru pada bagian dek atas.

Logo Honda terpasang pada bagian moncong mobil.

Berbagai macam stiker sponsor turut menghiasi bodi.

Baca Juga: Rolls-Royce Phantom V 1961 Klasik, Diubah Jadi Mobil Listrik

Spesialnya, mobil F1 tersebut menggunakan ban dari pabrikan Michelin.

"Seluruh pengerjaan restorasi mobil F1 ini habis biaya Rp 35 juta," tutur Frindo.

Frindo mengaku tidak tahu mobil tersebut akan diproyeksikan untuk balapan atau tidak.

"Saya tidak tahu mesinnya. Terserah pihak pabrik mau dipakai apa. Kami hanya menerima restorasi," kata Frindo.

Sumber: https://suryamalang.tribunnews.com/2020/09/20/frindo-dan-septiyan-habiskan-dana-sekitar-rp-35-juta-untuk-restorasi-mobil-formula-1