"Semula Mitsubishi Pajero Sport nopol B 1953 FJC berjalan dari Timur ke Barat (Solo-Semarang)," ucapnya.
"Sesampai di TKP jalan licin, mengalami slip, hilang kendali, oleng ke kiri kemudian terguling dan terjatuh di sisi kiri jalan," terangnya.
Pengemudi sendiri menempuh perjalanan dengan kecepatan cukup tinggi, yakni 100 km perjam
Beruntung, tak ada korban jiwa dalam peristiwa nahas tersebut.
Baca Juga: Pajero Sport Terperosok Jurang, Asam Lambung Pengemudi Kumat, Parkir Terlalu Menepi
"Korban ada yang mengalami luka dan dilarikan ke Rumah Sakit, tapi semuanya selamat," ujarnya.
Adapun kerugian sendiri ditaksir mencapai jutaan rupiah.
Mengingat kondisi mobil tersebut ringsek seusai terjun ke luar tol.
Nampak, kondisi mobil rusak parah terutama dibagian atap mobil.