Harga Kampas Rem Kawasaki Ninja ZX-25R Bikin Dompet Tipis, Sepasang Sejuta Lebih

Uje,Irsyaad Wijaya - Kamis, 24 Juni 2021 | 14:30 WIB

Kampas rem depan (kiri) dan belakang (kanan) Kawasaki Ninja ZX-25R (Uje,Irsyaad Wijaya - )

Semakin tinggi performa mesinnya, maka spesifikasi kampas rem yang digunakan juga harus semakin bagus.

Harus memiliki daya cengkram yang kuat dan tahan terhadap panas, makanya harganya juga bisa menjadi lebih mahal.