Penerapan Ganjil Genap di Jakarta Dinilai Tak Akan Efektif, Pengamat Beberkan Alasannya

Ferdian - Rabu, 11 Agustus 2021 | 16:05 WIB

Ilustrasi ganjil genap (Ferdian - )

Sistem patroli akan dilakukan dengan cara mencari kerumunan untuk kemudian dibubarkan dan dilakukan Operasi Yustisi agar tidak muncul klaster baru Covid-19.

Kemudian, pengalihan arus akan diberlakukan dengan menutup akses ke kawasan yang terjadi kerumunan agar massa bisa segera dibubarkan.

Kebijakan itu diterapkan setelah TNI-Polri dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memutuskan untuk menghentikan penyekatan di 100 titik di Jadetabek.

Sumber: https://megapolitan.kompas.com/read/2021/08/11/11443701/penerapan-kembali-ganjil-genap-di-jakarta-dinilai-tidak-efektif?page=2