Jalur Tengah Selatan, Solusi Pangkas Sukabumi-Ciamis Dari 1.000 Km Menjadi 350 Km

Irsyaad W - Kamis, 9 September 2021 | 07:00 WIB

Ilustrasi Jalur Tengah Selatan Jawa Barat dari Sukabumi-Ciamis (Irsyaad W - )

"Ada juga pembangunan PLTB, teknologi perikanan akan ada teknologi yang bisa membuat nelayan menangkap ikan kapan saja," ucap Mulyana.

"Kemudian berbicara rumah sakit yang akan dibangun di Sindangbarang, semoga ini menjadi catatan gubernur dalam merencanakan program ke depan," kata Mulyana.

Mulyana mengatakan, pembangunan akses ke selatan Cianjur sudah mulai dibangun dari Gunung Sumbul Simpang dan ada perbaikan dari kawasan Cibeber hingga Cianjur selatan.

"Tadi tak hanya bicara aspirasi fisik tapi juga disentuh sisi spiritual seperti guru ngaji, ajengan dan keagamaan," katanya.

Sumber: https://jabar.tribunnews.com/2021/09/08/pak-uu-akan-pangkas-jalur-sukabumi-ciamis-1000-km-jadi-350-km-diberi-nama-jalur-tengah-selatan