Lebih Murah Dari Versys-x 250 dan CRF250 Rally, Cicilan Benelli TRK 251 Mulai Segini

Irsyaad W,Muslimin Trisyuliono - Selasa, 14 September 2021 | 12:45 WIB

Benelli TRK 251 yang baru meluncur (Irsyaad W,Muslimin Trisyuliono - )

Tentunya calon pemilik harus menyiapkan uang muka atau down payment (DP) terendah mulai Rp 4,15 juta hingga Rp 18 juta, cicilannya mulai dari Rp 1,8 jutaan.

Riswan menjelaskan untuk syarat dan ketentuan, pemohon cukup menunjukkan fotokopi KTP, bukti kepemilikan rumah seperti rekening listrik atau PBB, slip gaji jika karyawan dan bukti usaha untuk wiraswasta.

"Serta booking fee sebesar Rp 500 ribu dan kelengkapan berkas langsung diserahkan ke leasing yang konsumen pilih," tuturnya.

"Nanti baru proses BI checking untuk lolos atau tidak akan kami sampaikan hasilnya ke konsumen," ucap Riswan.

Berikut simulasi kredit Benelli TRK 251 yang datanya dihimpun dari Benelli Depok, Jawa Barat: 

Kredit Benelli TRK 251 Adira Finance OTR DKI Jakarta

DP 11 17 23 29 35
11.000 5.022 3.545 2.841 2.424 2.148
12.000 4.914 3.470 2.781 2.373 2.103
13.000 4.806 3.395 2.721 2.323 2.059
14.000 4.698 3.319 2.661 2.272 2.015
15.000 4.590 3.244 2.602 2.222 1.970
16.000 4.482 3.168 2.542 2.171 1.926
17.000 4.374 3.093 2.482 2.121 1.882
18.000 4.266 3.017 2.422 2.070 1.837

Kredit Benelli TRK 251 BCA Multi Finance OTR DKI Jakarta

DP 12 24 36
4.150 5.452 2.976 2.235
5.150 5.347 2.920 2.193
6.150 5.243 2.863 2.151
7.150 5.138 2.807 2.110
8.150 5.034 2.751 2.068
9.150 4.929 2.695 2.027
10.150 4.824 2.639 1.985

Catatan:
* Skema kredit dan harga dapat berubah sewaktu-waktu
* DP dan angsuran terbilang dalam ribuan rupiah