Dengan penambahan intercooler kit ini, pendinginan turbo diesel Innova 2KD akan lebih baik.
Pasokan udara yang masuk ke ruang bakar dari turbo lebih dingin untuk mendongkrak performa mesin.
"Biasanya intercooler kit ini bisa dipasang bagi yang ingin upgrade turbo juga, jadi sekalian," ujar Hans.
Radityo Herdianto / GridOto.com
Intercooler Siam Motorsport Berbahan Aluminium
Baca Juga: Kijang Innova Diesel 2KD Usai Diremap Tenaga Naik Hampir 60%?