Menurut Nawa, kronologi bermula ketika pemilik VW Caravelle mencium aroma sangit.
Setelah dicek, ternyata ada kabel terbakar di bagian bawah mobil yang terhubung dengan tangki bahan BBM.
Lalu percikan api membesar dan membakar VW Caravelle tersebut.
"Korban jiwa nihil. Nilai harta benda sekitar Rp 100 juta," tandasnya.
Baca Juga: Hyundai H-1 Bikin Terkejut, Mesin Mati di Tol Jagorawi, Hitungan Menit Jadi Rongsokan