Yakni, informasi mendapatkan produk asli (genuine), informasi produk telah di-scan 1x (potensi pemalsuan) dan informasi produk tidak dikenali (potensi pemalsuan).
Konsumen dapat melakukan pengecekan dengan metode 4C, yakni congkel segel tutup botol TMO, (gunakan obeng kecil), cabut penutup plastik tutup botol TMO, copot kepingan kertas pelindung seal aluminium TMO, cek kode QR yang tercetak di seal aluminium tutup botol TMO.
Dengan cara ini, konsumen turut berkontribusi dalam mengurangi peredaran produk palsu yang modusnya penggunaan ulang kemasan karena harus merusak kemasan tutup botol.
Berikutnya, pada produk asli oli TMO, konsumen akan mendapatkan informasi telah melakukan scan QR Code untuk kali pertama, yang artinya produk oli itu asli dari pabrik dan tidak pernah dibuka sebelumnya.
Guna memastikan keamanan produk, kemasan TMO juga menerapkan sistem ratchet dan snap, yakni tutup botol dan botol menyatu untuk mencegah penggunaan kembali.
Saat ini TMO memiliki total 7 varian sebagai berikut:
Tipe Oli | Mesin | Varian TMO |