Transmisi otomatis yang digunakan masih konvensional empat percepatan.
Lalu tahun 2015, Suzuki Ertiga akhirnya mengalami facelift.
Mobil bekas All New Suzuki Ertiga tahun 2019 ini dihargai Rp 100 jutaan untuk tipe All New Ertiga GX A/T.
Berdasarkan data yang dikumpulkan dari kanal pricelist GridOto.com.
Suzuki Ertiga 2019 sudah bisa dimiliki dengan harga termurah Rp 190 juta.
Untuk daftar harga Ertiga selengkapnya, bisa simak daftarnya di sini.
All New Ertiga GX A/T | 2019 | 1.400cc | Rp 190 juta |