Hentakan keras dari mesin saat pertama kali menyala tidak bisa diredam dengan baik oleh engine mounting yang rusak.
"Selain itu, saat kondisi idle kalau di bagian setir saat mengemudi ada getaran yang cukup mengganggu, nah ini menandakan engine mounting rusak," sebut Fu Tony mekanik bengkel Karunia Jaya Abadi Motor (KJA).
Getaran yang cukup terasa ini dikarenakan kondisi karet engine mounting sudah getas bahkan pecah.
Itulah deteksi engine mounting mobil yang mulai rusak yang dilansir dari GridOto.com.
Baca Juga: Kecil-kecil Cabe Rawit, Mesin Mobil Bekas Bisa Keringat Dingin Kalau Part Ini Rusak