Awas, Gara-gara Hal Ini Elektroda Busi di Mobil Bekas Bisa Meleleh

ARSN - Sabtu, 16 Desember 2023 | 10:20 WIB

Ilustrasi elektroda busi di mobil bekas bisa meleleh (ARSN - )

Kalau mau lebih aman dari busi nikel yang meleleh bisa coba bahan platinum atau iridium.

Pastikan juga kinerja sistem pendingin bekerja dengan baik serta ganti busi berkala sesuai dengan anjuran yang sudah diterapkan oleh pabrikan.

Gara-gara itulah elektroda busi mobil bekas kalian bisa meleleh.

Baca Juga: Baru Tahu, Ternyata Freon AC Mobil Bekas Ada Banyak Jenis, Jangan Sampai Salah