Perlu Tahu, Mudik Lewat Tol Ini Bisa Nguras Isi Dompet Lebih Dari Biasanya

Irsyaad W - Senin, 18 Maret 2024 | 16:00 WIB

Sejumlah kendaraan pemudik melaju di Jalan Tol Palimanan-Kanci, Cirebon, Jawa Barat, Rabu (27/4/2022). Uji coba sistem ganjil genap di Jalan Tol Trans-Jawa dilanjutkan hingga Gerbang Tol Kalikangkung untuk mengantisipasi peningkatan kendaraan yang akan berdampak perlambatan hingga kemacetan panjang (Irsyaad W - )

Berikut jadwal lengkap pemberlakuan sistem ganjil-genap selama mudik Lebaran:

Arus Mudik Ganjil Genap (Km 0-Km 141)

- 5-7 April 2024 (14.00-24.00 WIB)
- 8 April 2024 (08.00-24.00 WIB)
- 9 April 2024 (08.00-24.00 WIB)

Arus Balik Ganjil Genap (Km 414-Km 0)

- 12 April 2024 (14.00-24.00 WIB)
- 13 April 2024 (08.00-24.00 WIB)
- 14-16 April 2024 (08.00-08.00 WIB).

Baca Juga: Harus Tahu Sebelum Mudik, Polri Siap Berlakukan Sistem Satu Arah di Tol Cipali-Semarang, Ini Jadwalnya