Cara Mengatasi Bercak Bekas Air Hujan Mengering di Cat Mobil

ARSN - Rabu, 9 Oktober 2024 | 13:50 WIB

Air hujan yang mengering di cat mobil diesel atau bensun meninggalkan jejak bercak yang disebut water spot (foto ilustrasi) (ARSN - )

Kalian bisa menghilangkan bercak air hujan dengan cairan water spot remover.

Tapi adakalanya bekas bercak sulit hilang yang menandakan kotoran sudah meresap ke lapisan cat mobil.

Radityo Herdianto / GridOto.com
Begini ciri baret cat mobil yang tidak bisa hilang dengan poles bodi.

Cara satu-satunya adalah dengan poles cat mobil.

Proses poles dengan kompon akan mengikis lapisan cat yang terkontaminasi kotoran sehingga warna cat mobil kembali kilau.

Tapi saat proses perlu tahapan finishing wax atau coating.

"karena lapisan cat yang sudah dikikis untuk tetap mempertahankan lapisan protektifnya," jelasnya.

Nah, begitulah cara mengatasi bercak bekas air hujan yang mengering di cat mobil.

Baca Juga: 2 Penyebab Mur Roda Mobil Jadi Susah Dibuka, Kalian Harus Tahu