Terbuat dari nikel ceramic atau nikasil. “Lengkap satu set blok, piston pen 15 mm, ring, pin, clip, paking tembaga dan paking blok,” kata Henry dari Immax Speedshop.
Part ini, juga bisa dipasang pada Kawasaki Ninja R/RR Indonesia yang sudah Super KIPS. “Bisa pasang, tanpa perlu ganti setang seher,” aku Henry dari Jl. Kebon Jeruk III, No.77, Kota, Jakarta Barat. Telp. 0856-183-8813. Harga, Rp 2 juta. (motorplus-online.com)
Editor | : | billy |
KOMENTAR