Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hindari Langsung Ke Lokasi Tanpa Melihat Harga Pasaran Mobkas

billy - Sabtu, 10 Desember 2011 | 11:07 WIB
No caption
No credit
No caption

 
JAKARTA - Langsung ke lokasi penawaran kendaraan bekas tanpa melihat harga pasaran juga biasa dilakukan para pemburu mobkas. Padahal dengan melihat data harga di sejumlah media cetak maupun online bisa memudahkan calon pemilik melakukan komparasi.

Saat melakukan komparasi, calon pemilik juga sering melupakan tipe kendaraan. Semisal Toyota Avanza E dengan G. Padahal dengan melihat harga pasaran dengan spesifikasi tipe memudahkan calon pembeli melakukan komparasi secara detail. Maklum saja, tipe kendaraan yang berbeda dapat mempe­ngaruhi harga jual mobkas itu.

Selain tipe, beberapa kondisi yang harus dilakukan saat melakukan pengamatan adalah model transmisi, manual atau otomatis. Berikutnya adalah warna. Untuk saat ini kelir hitam atau silver masih menjadi salah satu penjual mobkas untuk me­ningkatkan harga jual kendaraan. (mobil.otomotifnet.com)

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa