Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Simota Racing Sports, Sediakan Piranti Mesin Balap dan Harian

Selasa, 23 April 2013 | 16:03 WIB
No caption
No credit
No caption


Jakarta – Buat penggemar modifikasi dan balap, nama Simota Racing tidaklah asing. Pasalnya banyak perangkat pendongkrak performa mesin yang ditawarkannya. Tak melulu membuat boros BBM, ada pula komponen dari Simota juga bisa menambah efisiensi BBM.

Buat yang berminat menyematkan komponen Simota pada kendaraanya, bisa menyambangi gerai Simota Racing Sports di Jl. Taman Sari Raya Komplek Ruko 56 No 97 Blok B - Jakarta Barat dan no. 0812 8808 8075. Atau websitenya di simotaracingsports.com .

Beberapa komponen yang ditawarkan antara lain, Air Filter Simota disediakan dalam bahan dasar stainless steel dan Nonwoven Fabric (Epoxy Resin). “Filter ini digunakan dalam keadaan pre-oiled atau oiled. Harganya dikisaran Rp 425 - 475 ribuan,” ungkap Edbert Elika dari Simota Racing Sports.

Terdapat pula perangkat penghemat BBM, Simota Cyclone 5. Komponen ini dapat membuat tarikan mesin menjadi enteng dan bertenaga. Serta bisa menghemat bensin hingga 20 persen. Perangkat yang tertanam di pipa intake ini juga cocok bagi anda yang telah memasang intake open air filter. “Harganya bersahabat kok, hanya sekitar Rp 500-600 ribuan,” paparnya.

Selain itu, masih banyak lagi komponen racing yang siap menghuni kap mesin anda. Seperti Intake Simota Mushroom, Intake Simota Standar hingga oil catch tank.

So, buat yang penasaran jangan lupa sambangi gerai dan websitenya ya. (mobil.otomotifnet.com)


Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa