Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Konsep Masa Depan Honda Chopper Ala Peter Norris

billy - Selasa, 31 Mei 2011 | 14:53 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption

Yang suka nonton film kartun Jepang atau manga pasti tak lagi asing dengan goresan desain seperti ini. Tapi yang ini bukan manga, tapi konsep desain buatan Peter Norris.

Peter Norris sebelumnya sempat tenar dengan desain Pininfarina Coupe Concept. Kali ini bukan lagi mobil, tapi mencoba menciptakan desain sepeda motor. Semakin spesifik, desain ini ditujukan buat Honda.

Namanya juga sudah disepakati sebagai Honda Chopper Concept. Sepeda motor bergaya chooper ini punya suspensi depan yang panjang ke depan dan posisi duduk yang rendah.


Motor bertenaga listrik ini punya dua motor listrik yang diletakan pada hub atau teromol kedua roda untuk memberikan keseimbangan pada center gravity sekaligus efisien dan minim emisi.

Sayangnya, desain ini terlalu jauh dari kenyataan. Tidak seperti konsep mobil Pininfarina Coupe Concept yang sempat dibuatnya, mobil ini punya desain yang nyata dan layak diproduksi masal. (motorplus-online.com)

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa