Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cepat Adaptasi Dengan Yamaha MT-25, Kunci Wawan Tembong Juara ASEAN Stunt Day 2015

Dimas Pradopo - Kamis, 27 Agustus 2015 | 13:30 WIB
No caption
No credit
No caption


Jakarta – Kejuaraan ASEAN Stunt Day seri 2 digelar pada ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2015. Yang keluar sebagai juara yaitu Wawan Tembong dari Indonesia dengan motor Yamaha MT-25.

“Suspensi enak, riding position pas dan nyaman, handling oke lau yang terpenting cepat untuk adaptasi adalah kunci bisa tampil baik di kejuaraan ini,” ujar Wawan Tembong.

Wawan Tembong juga mendapat juara di kategori Long Stoppie dengan melakukan stoppie terpanjang dan terlama hingga 50 meter. Total point yang berhasil dikumpulkan oleh pria yang berasal dari Salatiga, Jawa Tengah ini adalah 105.

Selanjutnya, Wawan Tembong akan terus menggunakan Yamaha MT-25 untuk kejuaraan ASEAN Stunt Ride tahun depan di Thailand, dan memeriahkan acara Yamaha Cup Race dengan aksi menawannya. (motor.otomotifnet.com)


Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa