Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dengar Grab dan Uber Ditutup, Demo Sopir Bubar

Arief Aszhari - Senin, 14 Maret 2016 | 13:39 WIB

Jakarta- Aksi demo yang dilakukan sejumlah angkutan umum seperti taksi, bajay, Kopaja, dan Metro Mini hari ini, (14/3) mulai membubarkan diri.

Aksi demo bubar usai mendengar kabar taksi Grab Car atau Uber  bakal ditutup.

"Kami sudah mendengar kepastian, jika dalam 5 hari ke depan Grab Car dan Uber ditutup," jelas Tahyani, perwakilan dari taksi Express saat berbincang dengan OTOMOTIFNET, Senin (14/3).

Di Monas yang menjadi titik kumpul demonstrasi sebelum bubar, hanya tinggal beberapa armada taksi yang masih tinggal untuk beristirahat.

Sedangkan angkutan lain seperti bajaj, kopaja atau metro mini sudah meninggalkan Monas.

Editor : Arief Aszhari

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa