Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Fortuner 2.5 G VNT 2013 Low To The Max

andy - Rabu, 26 Oktober 2016 | 22:31 WIB

“Dulu settingan SQL dan sempat 2 tahun ikut kontes audio, dapat 9 piala. Tapi sekarang saya rubah jadi SQ biar enak buat harian,” ucap pria asli Medan ini.

Untuk membuat sistem yang diinginkannya, jok baris ketiga dilepas agar dapat memuat piranti audio. Selanjutnya head unit diganti Alpine W520E dan dimatangkan suaranya oleh prosesor Venom Pandora VPR 1 MK2. Selanjutnya sinyal suara diteruskan ke 6 unit power amplifier Marantz 750A dan 1 unit Venom Intelligent VI 150.4.

Sebagai perangkat untuk keluaran suara dipasang tweeter, midbass RS Audio Pro 165, dan midrange Venom Intelligent VI3M. Terakhir barulah dipasang subwoofer 10 inci dari Design By Seas.


DATA DRESS UP:

  • Per Mercedes-Benz E-Class W124 Masterpiece (depan), per Peugeot (belakang)
  • Sokbreker Toyota Prado (depan), sokbreker Honda CR-V (belakang)
  • Velg replika ADV06 20x9 inci
  • Ban Achilles Desert Hawk 245/40R20
  • Head unit Alpine W520E
  • Prosesor Venom Pandora VPR 1 MK 2
  • Power amplifier Marantz 750A (6 unit)
  • Power amplifier Venom Intelligent VI 150.4
  • Tweeter dan midbass RS Audio Pro 165, midrange Venom Intelligent VI3M
  • Subwoofer Design by Seas 10 inci
  • Kabel audio Tchernov Cable
  • Body kit TRD Sportivo Thailand custom
  • Jok Autoleder

 

Editor : andy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa