Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan Ajak Menteri Naik Mobil Listrik, Tahun Depan Meluncur Nih?

Parwata - Senin, 13 November 2017 | 13:24 WIB
Airlangga Hartanto Mencoba teknologi mobil listrik Note e-Power
Iday/otomotifnet
Airlangga Hartanto Mencoba teknologi mobil listrik Note e-Power

Otomotifnet.com - Nissan sangat serius mendorong penggunaan mobil listrik di Indonesia.

Pagi ini, PT Nissan Motor Indonesia (NMI), APM Nissan di Indonesia mendemonstrasikan teknologi mobil listrik Note e-Power dengan menggandeng unsur pemerintahan di ICE BSD,  Serpong, Banten (13/11/2017).

Tak tanggung-tanggung, acara bertema Uji Teknologi Inovatif e-Power Untuk Indonesia Menuju Era Mobil Listrik ini dihadiri Menteri Perindustrian, Airlangga Hartarto dan Dirjen ILMATE Gusti I Putu Suryawirawan serta perwakilan Kemenhub dan Lingkungan Hidup.

BACA JUGA: Mesin Suzuki New SX-4 S-Cross Berstandar EURO 2 Diklaim Irit

Usai sesi press conference, Eiichi Koito, Presdir NMI menemani Menteri Perindustrian melakukan tes Nissan Note e-Power.

Lalu apakah mobil listrik bisa meluncur tahun depan?

"Regulasi akan diselesaikan dalam waktu tak akan lama".

"Skemanya selama ada komitmen untuk melakukan investasi, fasilitas untuk mobil listrik akan diberikan," ujar Airlangga Hartarto, Menteri Perindustrian.

Lalu sudah sejauh mana pembahasan regulasi yang bisa bikin mobil hybrid dan listrik lebih murah?

BACA JUGA: Marc Marquez Bilang Pembalap Ini Mesti Diwaspadai Di MotoGP 2018

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa