(BACA JUGA: Honda Freed Main Audio, Budgetnya Lumayan Ternyata)
3. Offset pelek yang mau dibeli.
Offset adalah untuk menunjukan seberapa besar permukaan tengah velg menjorok ke dalam atau ke luar.
Offset pelek ditulis dengan simbol ET lalu diikuti angka dan tanda plus (+) atau negatif (-).
Jika dudukan baut pelek berada tepat di tengah-tengah antara bibir luar dan bibir dalam berarti pelek tersebut memiliki offset 0.
Kalau posisi dudukan baut pelek semakin ke arah luar berarti pelek memiliki offset positif (+).
Sebaliknya jika posisi dudukan roda cenderung lebih ke arah dalam berarti negatif (-).
Editor | : | Iday |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR