Bahasa Inggris = Bahasa Belanda = Bahasa Indonesia
clutch = koppeling, dilafalkan jadi terdengar 'kopling'
spark plug = bougie, dilafalkan jadi terdengar 'busi'
camshaft = nokkenas, dilafalkan jadi terdengar 'noken as'
chain = keten, dilafalkan jadi terdengar 'keteng'
crankshaft = krukas dilafalkan jadi terdengar 'kruk as'
gear = versnelling dilafalkan jadi terdengar 'presneling'
transmission = transmissie dilafalkan jadi terdengar 'transmisi'
valve = klep dilafalkan jadi terdengar 'klep'
oil = olie dilafalkan jadi terdengar 'oli'
piston = zuiger dilafalkan jadi terdengar 'sekher'
gasket = pakking dilafalkan jadi terdengar 'paking'
tire = band, dilafalkan jadi terdengar 'bans' jadi 'ban'
brake = rem, dilafalkan jadi terdengar 'rem'
hose brake = slang rem, dilafalkan jadi terdengar 'slang rem'
drum brake = trommelrem, dilafalkan jadi terdengar 'teromol rem'
cable = kable dilafalkan jadi terdengar 'kabel'
battery = accu, dilafalkan jadi terdengar 'aki'
fuse = zekering, dilafalkan jadi terdengar 'sekering'
rims = velgen, dilafalkan jadi terdengar 'velgkh'
helmet = helm, dilafalkan jadi terdengar 'helm'
mechanic = monteur, dilafalkan jadi terdengar 'montir'
gastank = benzinetank, dilafalkan jadi terdengar 'bensin tang'
Editor | : | Iday |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR