Sehingga, cara paling memungkinkan untuk menarik bangkai mobil yang sudah ringsek dan dipenuhi sampah adalah dengan ditarik dari jalan Kuningan.
Petugas Damkar hingga saat ini masih menyiapkan penarikan bangkai mobil dari dasar sungai.
(BACA JUGA: Remaja '90-an Mana Suaranya? Masih Ingat Jagoan-Jagoan Masa Lalu Ini Enggak?)
Warga jalan Kuningan tampak menyemuti lokasi proses evakuasi.
Sementara itu, petugas Damkar mempertimbangkan untuk memotong bagian mobil jika penarikan sulit.
"Kalau dipotong harus izin pemilik dulu," ujar Hartono.
Editor | : | Joni Lono Mulia |
Sumber | : | GridOto.com,Tribun Jabar |
KOMENTAR