Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

6 Fakta Bom Motor Di Polrestabes Surabaya, Anak Pelaku Selamat Digendong Polisi

Joni Lono Mulia - Senin, 14 Mei 2018 | 13:15 WIB
Ilustrasi kejadian ledakan bom di Mapolrestabes Surabaya, (14/5/2018)
Tribun Jatim
Ilustrasi kejadian ledakan bom di Mapolrestabes Surabaya, (14/5/2018)

3. Kronologi Kejadian

Rekaman kamera CCTV pelaku ledakan bom mengendarai sepeda motor, (14/5/2018)
Tribun Jatim
Rekaman kamera CCTV pelaku ledakan bom mengendarai sepeda motor, (14/5/2018)

Kabid Humas Polda Jatim menjelaskan kronologi peledakan yang tepatnya berada di gerbang pemeriksaan.

Atas kejadian ini, korban terdiri dari petugas dan juga masyarakat yang di waktu bersamaan berada di lokasi kejadian.

"Kejadiannya tadi di pos penjagaan tapi tidak sampai masuk. Jadi ada mobil yang mau masuk, motor ini ada di belakang," kata Kombes Frans Barung Mangera.

4. Identitas Korban

Petugas polisi melakukan evakuasi korban ledakan bom di Mapolrestabes Surabaya (14/5/2018)
Tribun Jatim
Petugas polisi melakukan evakuasi korban ledakan bom di Mapolrestabes Surabaya (14/5/2018)

Setelah kejadian ledakan bom di Mapolrestabes Surabaya, terdata ada 4 anggota polisi dan 6 warga sipil yang menjadi korban.

Berikut data korban:

1. Bribda M Maufan
2. Bribka Rendra
3. Aibda Umar
4. Briptu Dimas Indra

(BACA JUGA: Tega Banget..Anak Kecil Jadi Tumbal Lagi Saat Aksi Bom Bunuh Diri Di Polrestabes Surabaya)

Enam warga sipil:

1. Atik Budi Setia Rahayu,
2. Raden Aedi Ramadhan
3. Ari Hartono
4. Ratih
5. Eli Hamidah
6. Ainur Rofiq

Seluruh korban kabarnya sudah dirawat di Rumah Sakit Bhayangkara Surabaya.

Editor : Joni Lono Mulia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa