Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sulit Cari Mesin Mazda MX6 1990, Sekalinya Dapat, Ini Yang Dilakukan Sang Pemilik

Parwata - Minggu, 20 Mei 2018 | 10:00 WIB
Mazda MX6 1990 Finally Reborn!
Kyn/Otomotifnet
Mazda MX6 1990 Finally Reborn!

Ganti Mesin

Enggak tanggung-tanggung, ia coba mencari mesin FE3N berkapasitas 2.000 cc yang kondisinya segar bugar, untuk mengganti mesin lamanya.

Tapi, tenyata bukan perkara gampang.

“Saya memang memutuskan untuk ganti mesin segelundung, supaya enggak bolak-balik bongkar terus. Nah, cari mesin yang sehat untuk Mazda MX6, susah banget,” keluh pemukim di Jakbar ini.

(BACA JUGA: Serius, Kijang Innova Jadi Fortuner Gaul, Cuma Sisa Dikit Ciri Innovanya, Kalo Gak Jeli Gak Ketemu)

Beruntung ia berhasil mendapatkan satu mesin dalam kondisi yang diinginkannya.

Sebelum dipasang, mesin tersebut dibongkar dulu dan untuk diblue-printkan.

Kemudian dibuatkan header custom sampai ke muffler, agar nafasnya lebih panjang.

“Sekarang baru enak ngegasnya, hehehe..,” kekehnya.

Repaint canary yellow, sekaligus bikin add-on body kit
Kyn/Otomotifnet
Repaint canary yellow, sekaligus bikin add-on body kit

Editor : Iday
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa