Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jenis-jenis Ambulans Milik Polda Metro Jaya, Dari Angkut VIP Sampai Angkut Jenazah Korban Teroris

Indra Aditya - Sabtu, 19 Mei 2018 | 12:24 WIB
Ambulans milik Polda Metro Jaya
Kompas.com
Ambulans milik Polda Metro Jaya

Asep menjelaskan, ambulans jenis ini biasanya digunakan untuk berbagai operasi polisi, pengamanan kegiatan unjuk rasa, pengamanan pertandingan bola, dan pengamanan berbagai kegiatan nasional.

Ambulans jenis ini dilengkapi dengan berbagai alat medis seperti tensimeter, alat bantuan pernafasan, alat perekam jantung, hingga seperangkat alat bedah minor.

"Dengan seperangkat alat bedah minor ini memungkinkan kami melakukan bedah kecil dalam kondisi darurat," ujar Asep ketika ditemui.

Ia mengatakan, biasanya ambulans tipe ini dicat warna hijau tua dan memiliki logo palang merah di salah satu sisinya.

"Jadi ini untuk menunjukkan bahwa ambulans tersebut digunakan untuk korban yang masih hidup dan di dalam ambulansnya terdapat peralatan medis," sebutnya.

(BACA JUGA: Suka Duka Petugas Ambulans, Membawa Jenazah Busuk Sampai Hangus Terbakar)

2. Ambulans Piket

Ambulans piket tak berbeda dengan ambulans yang digunakan untuk keselamatan lapangan.

Hanya saja ambulans piket memiliki fungsi yang berbeda.

"Jadi kami juga menyediakan ambulans untuk piket Bidokkes selama 24 jam penuh," ujar Asep.

Editor : Indra Aditya
Sumber : Instagram.com/kyteurope

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa