Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha Minta Maaf Atas Performa Motor, Lin Jarvis Prihatin

Parwata - Senin, 13 Agustus 2018 | 11:45 WIB
Pemimpin proyek Yamaha MotoGP, Kouji Tsuya (kiri), dan Managng Director Movistar Yamaha Lin Jarvis (dua dari kiri)
Twitter/denkmit (Simon Patterson)
Pemimpin proyek Yamaha MotoGP, Kouji Tsuya (kiri), dan Managng Director Movistar Yamaha Lin Jarvis (dua dari kiri)

(BACA JUGA: Ini Daftar Pemenang Mobil Favorit di Ajang GIIAS 2018, Suzuki Jimny Jagoannya)

"Kapan ini terjadi? kami akan mencoba hal yang tak mungkin untuk membuatnya mungkin," kata Lin Jarvis..

Menurut Lin Jarvis, hal ini tidak sederhana dan tak bisa terjadi secara instan.

"Kami mungkin akan berada di level itu pada 2019," tambah bos Yamha ini.

Di delapan balapan yang masih akan berjalan di 2018, Lin Jarvis mengatakan belum bisa menunjukkan Yamaha yang maksimal.

(BACA JUGA: Daftar 8 Besar Miss Auto Show 2018, Sudah Cantik Pintar Pula)

"Yamaha sudah mengerti kesalahan mereka, kami tahu apa yang akan kami lakukan, kami bisa lakukan itu," ujar Lin Jarvis.

"Kami punya sumber daya manusia dan keinginan mewujudkannya," imbuhnya.

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa